Logo Taninews.com - media informasi dan hobi pertanian

Produksi Jambu Biji Indonesia tahun 2020

 Admin Satu  Penulis   Karawang   27/09/2022  diubah:16/07/2023 at 12:19     Data   

Produksi Jambu Biji Indonesia tahun 2020
Grafik Produksi Jambu Biji Nasional Indonesia tahun 2020. Sumber: BPS, diolah oleh: taninews.com

Dari data Badan Pusat Statistik (BPS) produksi jambu biji nasional Indonesia tahun 2020 berjumlah 396.269ton. Dari jumlah itu Jawa Tengah menjadi penghasil jambu biji terbesar di Indonesia dengan 105.639ton, disusul Jawa Timur dengan 90.846ton, dan Jawa Barat dengan 79.434ton.

Kemudian Lampung 17.343ton, Sumatra Barat 11.755ton, Riau 11.069ton, Sumatra Utara 10.862ton, Sulawesi Selatan 9.407ton, Nusa Tenggara Barat 8.571ton dan Banten 6.689ton.

Di Jawa Tengah, sentra produksi Jambu Biji tersebar di banyak kabupaten. 10 kabupaten penghasil jambu biji terbesar di Jawa Tengah ada di Kendal dengan produksi 23.719,5ton; Banjarnegara 12.626,2ton; Wonosobo 8.596,4ton; Temanggung 6.959ton; Batang 6.626,4ton; Semarang 5.756,5ton;
Tegal 5.577,9ton; Kebumen 5.467,3ton; dan Blora 3.993,3ton.

Dengan mengetahui produksi jambu biji nasional dan jumlah produksi provinsi, bisa menjadi pertimbangan bagi para petani atau pebisnis jambu biji dalam pemasaran produksi jambu biji, mencari pemasok jambu biji, mencari bibit jambu biji, atau mau mencari rekan bisnis untuk usaha jambu biji.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Profile

foto user
Admin Satu
 Penulis   Karawang

Ini adalah administrator satu. Bertanggungjawab menangani pengaturan website seperti mengunggah artikel, memperbaiki tampilan, menambah fungsi, mengubah role anggota, dll.

Lihat Profil
Belum menjadi anggota?
Daftar di sini

Tulisan dari Admin Satu


Terkait

Produksi Jagung Indonesia tahun 2020
 Admin Satu  Penulis   Karawang

Produksi Jagung Indonesia tahun 2020


  16/03/2022   Data 
Produksi daging sapi nasional tahun 2022
 Admin Satu  Penulis   Karawang

Produksi daging sapi nasional tahun 2022


  10/08/2023   Data 
Produksi Jengkol nasional tahun 2021
 Admin Satu  Penulis   Karawang

Produksi Jengkol nasional tahun 2021


  21/10/2022   Data 
Produksi Pisang Nasional tahun 2020
 Admin Satu  Penulis   Karawang

Produksi Pisang Nasional tahun 2020


  24/03/2022   Data