SMK Pertanian Pembangunan Negeri (SMK PP N) Jambi adalah sekolah menengah kejuruan/vokasi berbasis pertanian yang ada di Kabupaten Batang Hari Provinsi Jambi. Sekolah ini mempunyai 6 kompetensi keahlian dari program keahlian agribisnis tanaman, pengolahan hasil pertanian, perikanan dan peternakan unggas.
Jurusan/Kompetensi Keahlian
1.Agribisnis Tanaman Perkebunan (ATP)
2.Agribisnis Tanaman Pangan dan Holtikultura (ATPH)
3.Agribisnis Ternak Ruminansia (ATR)
4.Agribisnis Pengolahan Hasil Pertanian (APHP)
5.Agribisnis Perikanan air Tawar (APT)
6.Agribisnis Ternak Unggas (ATU)
Kompetensi keahliah yang paling banyak muridnya adalah Agribisnis Tanaman Perkebunan yang menerima 108 siswa, disusul ATPH, ATR, APHP dengan 72 siswa, dan APT, ATU dengan 36 siswa
Alamat:
Jl. Jambi – Muara Bulian Km36
Kelurahan Jembatan Mas, Kecamatan Pemayung
Kabupaten Batang Hari
Jambi 36657
Website:
smk-ppnjambi.sch.id